Thursday, November 10, 2016

Bengkel motor Honda Arif Dsn. Nglarangan II Ds. Sidoagung, Kec. Tempuran yang selalu ramai didatangi konsumen

Bengkel motor "Honda Arif" yang letaknya di Dsn. Karangsari II, Ds. Sidoagung, Kec. Tempuran, Kab. Magelang ini setiap harinya ramai dikunjungi oleh para konsumennya yang berada di sekitaran wil Kec. Tempuran dan sekitarnya, pemilik bengkel yaitu Sdr. Arif Setiyono menjabat juga sebagai Ketua Pemuda Dusun setempat yang lulusan juga dari sekolah mekanik ternama ini terkenal oleh konsumennya garapannya halus, teliti, cepat dan yang paling utama biaya murah selain service  motor jenis bebek juga melayani service motor matic yang telah berinjeksi serta menyediakan suku cadang maupun kelengkapan kendaraan. terkadang bila ramai sering menggarap pekerjaannya sampai larut malam dan bahkan sering kewalahan menerima konsumen yang membludak pada hari - hari tertentu