Kegiatan IPNU dan IPPNU tingkat Kec. Tempuran, Kab. Magelang selalu aktif tidak hanya disegi syiar agama islam tetapi sudah meranah ke peluang wirausaha, digagas oleh Ketua IPNU Kec. Tempuran yang sering disapa akrab Gus Udin putra kedua pengasuh Pondok Pesantren Arrosyidin Dsn. Samberan, Ds. Ringinanom Simbah Kyai Khalimi yang memotori semangat kegiatan para anggota IPNU bersama IPPNU Kec. Tempuran untuk usah ekonomi organisasi membuat usaha sablon kaos pelajar NU, adapun kaos tersebut dibandrol harga Rp. 60.000,- untuk lengan panjang dan Rp. 50.000,- untuk lengan pendek.
Apabila ada yang berminat maka anda bisa kontak WA langsung kepada Gus Udin dengan kontak Phone 085640204529