Pada Jumat, Tanggal 27 Januari 2017 sore bertempat di Aula RM Brambang Salam Dsn. Meteseh, Ds. Sidoagung, Kec. Tempuran, Kab. Magelang telah dilaksanakan Kegiatan pertemuan rutin bulanan agen penjualan minuman kesehatan Milagos tingkat Kab. Magelang, pertemuan tersebut dihadiri secara antusias oleh puluhan agen milagos Kab. Magelang