Dalam rangka menyambut rangkaian kegiatan peringatan Natal 2016 dan Tahun Baru 2017 maka para pemuda Gereja Kerasulan Baru Dsn. Sidosari, Ds. Pringombo, Kec. Tempuran, Kab. Magelang mulai seminggu sebelumnya telah berbenah mempersiapkan segala persiapan dan kesiapan guna perayaan tersebut, karena siang hari para pemuda gereja melaksanakan aktifitas kerja sehingga kegiatan tersebut dilaksanakan setiap malam hari secara bergotong royong
No comments:
Post a Comment