Thursday, December 8, 2016

Serah terima mesin pemotong rumput Ds. Tempurejo, Kec. Tempuran

Pada Rabu, 07 Desember 2016 siang bertempat di Aula Kantor Balai Desa Tempurejo, Kec. Tempuran, Kab. Magelang telah dilaksanakan Kegiatan serah terima mesin pemotong rumput dari Pemerintah Desa Tempurejo kepada Kelompok tani Ds. Tempurejo, Kec. Tempuran, Kab. Magelang

Adapun bantuan alat pemotong rumput tersebut berupa sbb :
1) 9 Unit Mesin pemotong rumput jenis gendong
2) 1 Unit Mesin pemotong rumput jenis dorong

Adapun peruntukan dari batuan mesin pemotong rumput tersebut adalah sbb :
1) 7 Unit Mesin pemotong rumput  jenis gendong diperuntukkan / dikelola untuk kelompok tani se- Ds. Tempurejo
2) 2 Mesin pemotong rumput jenis gendong diperuntukkan / dikelola untuk kantor Pemerintah Desa Tempurejo, Kec. Tempuran, Kab. Magelang
3) 1 Unit mesin pemotong rumput jenis dorong diperuntukkan / dikelola untuk pihak pengelola lapangan Ds. Tempurejo

No comments:

Post a Comment