Friday, February 23, 2018

Cerobong Sillow Playwood PT. Tata Lestari Rimba buana Tempuran mengalami kebakaran



Pada Sabtu, 17 Pebruari 2018 Pukul 06.35 Wib di cerobong Sillow Playwood PT. Tata Lestari Rimba buana yang terletak di Wilayah Dsn. Banjarsari, Ds. Tempurejo, Kec. Tempuran, Kab. Magelang telah terjadi Kebakaran. beruntung api tidak menjalar kemana - mana dikarenakan kesigapan dari segenap karyawan dengan dibantu oleh Petugas Pemadam Kebakaran Kab. Magelang

No comments:

Post a Comment